MENJADI PENULIS
BUKU MAYOR
Pertemuan Ke: 21
Hari : Senin, 4
Juli 2022
Gelombang : 25
Narasumber : Joko Irawan Mumpuni
Moderator : Muliadi
Malam ini dengan kondisi kesehatan yang turun, tetap berusaha untuk etap bisa mengikuti materi hari senin malam yanitu pertemuan BM ke 25 yang ke 21. Mala mini dengan nara sumber seorang direktur penerbit Mayor yang ada di Jogyakarta yaitu Penerbit Andi. Beliau adlah Bapak Joko Irawan Mumpuni di damping seorang moderator bapak Muladi yang luar biasa.
Tingkat literasi bangsa kita yang masih dikategorikan rendah sehingga merupakan salah satu kendala dalam literasi dan penerbitan buku di Indonesia
1, minat membaca yang rendah
2. menat menulis yang kurang (tidak tahu cara menulis, penerbitan yang susah)
3. Pemahaman hak cipta (duplikat, bajakan).
Senang malam hari ini bisa ketemu
dengan teman2 semua digrup ini untuk kita dapat belajar bersama-sama bagaimana
dapat membuat tulisan yang berguna bagi siapapun yang membacanya. Jadi pada malam hari ini acara berbagi pengalaman :
Tayangan
slide yang pertama:
Penerbit
adalah Industri kreatif yang didalamnya
ada kolabarasi insan2 kreatif : Penulis, Editor, Layouter, Ilustrator dan
desain grafis..
Ini
adalah bagian dari industri kreatif penerbitan cetak, saat ini dan mendatang
akan bertambah insan2 kreatif bidang lain yang akan bergabung seiring dengan
perkembangan dunia penerbitan yang kini sudah mengarah pada Publisher 5,0. yang
memanfaatkan teknologi IT untuk menerbitkan karya2 kreatif.
Ada jenis2 buku didunia ini, biasanya klasifikasi jenis buku digambar dengan grafis yang mirip sirip ikan seperti ini:
Dua kategori besar jenis buku adalah buku Teks (buku sekolah-kampus) dan buku Non Teks (buku-buku populer). Buku sekolah disebut buku pelajaran sedangkan kampus disebuat buku Perti (perguruan tinggi).
Buku Nonteks dibagi dua lagi menjadi buku Fiski dan Non
Fiksi. Sehingga grafisnya akan tergambar seperti ini:
Buku Perguruan tinggi dibagi dua lagi menjadi
buku Eksak dan Non Eksak.
Sekarang
mari kita lihat grafis2 hasil survei yang menggambarkan dunia perbukuan di
Indonesia..
Coba
teman2 cermati dulu satu persatu...
Itulah gambaran perbukuan di Indonesia yang
dapat teman2 pakai sebagai dasar atau inspirasi penulisan buku.
Contoh buku yang telah terbit:
Perhatikan dalam memilih penerbit yang jujur dan bijaksana
Hindari penerbit seperti di bawah ini
Apa yang akan didapatkan penulis
1. Kepuasan (sebagai karya monumental)
2. Reputasi (buku sebagai karya yang terpublikasi)
3. Karier (menjadi kebutuhan dalam kenaikan jabatan )
4. Uang (royalti)
Untuk Menulis buku dengan ending laku dipasar yaitu dengan memilih judul melalui link tres.goole.co.id
Proses naskah menjadi buku
Temanggung, 4 Juli 2022
Mantap bunda, selalu semangat ya kita, mg bisa jadi buku solo... 🌹🌹💪💪💪
BalasHapusResumenya mantap Bun keren keren keren warnanya menawan
BalasHapusSuper lengkap. Tampilannya bagus.
BalasHapusSuper sekali bu resume nya
BalasHapus